Tergoda Poligami, Puluhan ASN di Bojonegoro Ajukan Cerai

Dedi Mahdi, Jurnalis · Selasa 17 Oktober 2023 09:20 WIB
Kasus perceraian di Kabupaten Bojonegoro, Jatim terus meningkat. Puluhan Aparatur Sipil Negara (ASN) mengajukan cerai di Pengadilan Agama. Kantor pengadilan agama berada di Jalan MH Thamrin, Bojonegoro.
 
Hingga Oktober 2023, lebih dari 2 ribu perkara cerai sudah diputus. Dari ribuan kasus perceraian, 27 dari ASN yang ingin poligami. 18 kasus merupakan cerai gugat atau yang diajukan oleh pihak istri.
 
Kontributor: Dedi Mahdi
Produser: B.Lilia Nova

(fru)

Follow Berita Okezone di Google News

Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari

Bagikan Artikel Ini

Berita Terkait

Cari Berita Lain Di Sini