Menteri PAN-RB Sebut Ada Insentif bagi ASN di Daerah 3T di UU ASN

Widya Michella, Jurnalis · Selasa 03 Oktober 2023 15:00 WIB
Menteri Pendayagunaan Aparatur Negara dan Reformasi Birokrasi (PAN-RB) Abdullah Azwar Anas mengatakan dalam UU ASN tertuang pemberian insentif khusus bagi ASN yang berada di daerah 3T (Tertinggal, Terdepan dan Terluar). 
 
Insentif ini menandakan mereka akan cepat naik pangkat dibandingkan ASN di wilayah ibu kota. UU ASN juga akan menggunakan sistem digitalisasi untuk mengontrol kinerja para ASN di seluruh Indonesia. 
 
Reporter: Widya Michella
Produser: Kristo Suryokusumo

(rns)

Follow Berita Okezone di Google News

Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari

Bagikan Artikel Ini

Berita Terkait

Cari Berita Lain Di Sini