Majelis hakim meminta salah satu saksi pembunuhan berencana Brigadir Nofriansyah Yosua Hutabarat, sekaligus ajudan Ferdy Sambo, Adzan Romer untuk memperagakan kejadian pasca penembakan Yosua.
Romer juga menjelaskan sedikit reaksi Ricky Rizal dan Kuat Ma'ruf setelah penembakan tersebut.
Tim Liputan MPI
(fru)
Follow Berita Okezone di Google News
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Follow