Polisi Gerebek Kampung Narkoba di Deli Serdang, Sejumlah Paket Sabu Diamankan

Jum'at 27 Mei 2022 22:42 WIB
Tim Anti Bandit bersama Satres Narkoba Polrestabes Medan mengerebek kampung narkoba di Kecamatan Patumbak, Kabupaten Deli Serdang, Sumatera Utara.
 
Sejumlah paket sabu siap edar dan tiga pengedar turut diamankan, polisi masih mengembangkan informasi untuk memburu pelaku lainnya.
 
Kontributor: Aminoer Rasyid

(fru)

Follow Berita Okezone di Google News

Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari

Bagikan Artikel Ini

Berita Terkait

Cari Berita Lain Di Sini