Puluhan Warga Chernivil Tetap Memilih Bersembunyi meski Perang Sudah Reda

Jum'at 08 April 2022 15:23 WIB
Seminggu setelah lepas dari kepungan pasukan Rusia, penduduk Chernivil kini merasa lega, meskipun sebagian warga masih bersembunyi di penampungan. 
 
Mereka memilih tetap tinggal di penampungan karena sudah tidak memiliki tempat tinggal lagi akibat rumah mereka hancur. Mereka merasa masih belum aman meskipun pasukan Rusia sudah meninggalkan wilayah itu. 

(fru)

Follow Berita Okezone di Google News

Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari

Bagikan Artikel Ini

Berita Terkait

Cari Berita Lain Di Sini