Seorang Guru di Mojokerto Mengaku Dirampok, Ini Motifnya

Sholahudin, Jurnalis · Kamis 24 Februari 2022 21:40 WIB
Seorang oknum guru SD di Kecamatan Ngoro, Kabupaten Mojokerto, Jawa Timur mengaku menjadi korban perampokan dan kehilangan uang Rp 150 juta. Namun, petugas yang melakukan penyelidikan menemukan berbagai kejangggalan korban pun mengaku nekat membuat laporan palsu.
 
Pelaku takut karena telah menghabiskan uang pesangon milik orang tuanya untuk membeli motor dan belanja berbagai keperluan. Usai aksinya terbongkar, korban meminta maaf telah membuat laporan palsu dan berbohong kepada orang tuanya.
 
Kontributor: Sholahudin

(fru)

Follow Berita Okezone di Google News

Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari

Bagikan Artikel Ini

Berita Terkait

Cari Berita Lain Di Sini