Dobrak Pintu, Polisi Berhasil Amankan Sabu yang Disembunyikan di Saluran Pembuangan Air

Deny M Yunus, Jurnalis · Sabtu 16 Oktober 2021 07:21 WIB
Sebuah kamar kos di Jalan Hercules, Banjarbaru, Kalimantan Selatan, digerebek Unit Opsnal Reskrim Polsek Banjarbaru, Kalimantan Selatan, Jumat (15/10). Polisi mengamankan laki - laki yang diduga pengedar narkoba jenis sabu yang disembunyikan di saluran pembuangan air.
 
Turut disita plastik besar sabu, serta 9 paket sabu masing - masing seberat 4 gram. 
 
Kontributor: Deny M Yunus

(fru)

Follow Berita Okezone di Google News

Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari

Bagikan Artikel Ini

Berita Terkait

Cari Berita Lain Di Sini