Tujuh Bulan Tak Dibayar, Tukang Gali Kubur Menanti Gaji

Kamis 01 Juli 2021 15:34 WIB
Meski telah tujuh bulan tak menerima gaji, para penggali kubur di makam Covid Delta Praloyo, Kelurahan Gebang, Sidoarjo, Jawa Timur, tetap melaksanakan tugasnya untuk menggali dan menguburkan jenazah pasien Covid-19.
 
Meski diakui telah mengadu kepada dinas terkait, namun hingga kini belum ada kabar terkait gaji para penggali kubur ini.
 
Kontributor : Yoyok Agusta

(ard)

Follow Berita Okezone di Google News

Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari

Bagikan Artikel Ini

Berita Terkait

Cari Berita Lain Di Sini