Baru Keluar dari Rutan Cipinang, Pesinetron AS Kembali Terjerat Kasus Narkotika

Rabu 31 Maret 2021 23:42 WIB
Baru saja keluar dari Rutan Cipinang empat bulan lalu, pesinetron AS kembali terjerat kasus narkotika. AS diringkus petugas di di kawasan Kalibata, Jakarta Selatan, dengan barang bukti tiga paket sabu.
 
Reporter : Rani Sanjaya

(fru)

Follow Berita Okezone di Google News

Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari

Bagikan Artikel Ini

Berita Terkait

Cari Berita Lain Di Sini