Awak media nasional dan lokal berkesempatan mengunjungi Politeknik Angkatan Darat (Poltekad) Kodiklatad di Kota Batu, Malang, Jawa Timur. Kunjungan ini dipimpin oleh Kadispenad, Brigjen TNI Nefra Firdaus. Rombongan disambut langsung oleh Komandan Poltekad, Brigjen TNI Dr. Nugraha Gumilar
Poltekad berawal dari Institut Teknologi (Instek) TNI AD. Instej dimulai dari kehadiran Sistem Pertahanan Rudal Rapier buatan British Aerospace, Inggris, di jajaran TNI AD. Kemudian untuk alih teknologi di lingkungan TNI AD dibentuk Instek TNI AD
Karya yang dihasilkan para mahasiswa yakni teknik elektronika sistem senjata, teknik telekomunikasi militer dan teknik otomotif kendaraan tempur. Produk unggulan diantaranya: Roket latih kaliber 70 mm, ban tanpa udara, dan alat robotic untuk tempur
Reporter : Komaruddin Bagja Arjawinangun
(ard)
Follow Berita Okezone di Google News
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Follow