BPS Angkat Bicara soal Angka Kemiskinan di RI yang Dirilis Bank Dunia | Flash Zone

Akira Aulia Witri, Jurnalis · Jum'at 02 Mei 2025 11:00 WIB
Badan Pusat Statistik (BPS) memberikan tanggapan atas laporan Bank Dunia yang mencatat bahwa tingkat kemiskinan di Indonesia mencapai 60,3% bila diukur menggunakan ambang batas kemiskinan untuk negara berpendapatan menengah atas.
 
Kepala BPS, Amalia Adininggar Widyasanti, menyatakan bahwa laporan tersebut perlu disikapi dengan bijak dan tidak serta-merta disamakan dengan indikator resmi kemiskinan nasional.
 
 

(fru)

Follow Berita Okezone di Google News

Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari

Bagikan Artikel Ini

Berita Terkait

Cari Berita Lain Di Sini