Pramono Harap Anies-Ahok Hadiri Kampanye Akbar di Stadion Madya

Muhammad Refi Sandi, Jurnalis · Sabtu 16 November 2024 21:36 WIB
Cagub Jakarta nomor urut 3, Pramono Anung berharap mantan Gubernur DKI Jakarta Anies Baswedan dan Basuki Tjahaja Purnama (Ahok) hadir dalam kampanye akbar di Stadion Madya GBK, Senayan, Jakarta Pusat, Sabtu (23/11/2024).
 
Hal tersebut disampaikan Pramono seusai meresmikan di Markas Komando Warga Kota Kawal TPS di Jakarta Selatan. Ia menyebut terus berpolitik dengan riang gembira dan merangkul semua termasuk mantan Gubernur Jakarta.
 
Reporter : Muhammad Refi Sandi
Produser : Febry Rachadi
 

(rns)

Follow Berita Okezone di Google News

Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari

Bagikan Artikel Ini

Berita Terkait

Cari Berita Lain Di Sini