Tok! DPR RI Setuju Pemberian Status WNI kepada Mees Hilgers dan Eliano Reijnders

Akira Aulia Witri, Jurnalis · Selasa 17 September 2024 14:31 WIB
Komisi III DPR RI sepakat menyetujui pemberian status kewarganegaraan dua pesepak bola keturunan Indonesia pada Selasa (17/9/2024). Keduanya ialah Mees Hilgers dan Eliano Reijnders.
 
Keputusan pemberian status kewarganegaraan itu diambil dalam rapat kerja (raker) Komisi III DPR RI bersama Menteri Pemuda dan Olahraga (Menpora) Dito Ariotedjo, Menteri Hukum dan HAM (Menkumham) Supratman Andi Agtas dan Sekjen PSSI Yunus Nusi.
 
 
Produser: Akira AW

(fru)

Follow Berita Okezone di Google News

Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari

Bagikan Artikel Ini

Berita Terkait

Cari Berita Lain Di Sini