Presiden Jokowi melakukan kunjungan kerja ke Kabupaten Musi Rawas, Kota Lubuklinggai dan Kabupaten Muratara, Kamis(30/5). Presiden Jokowi meminta penanganan kasus pembunuhan Vina Cirebon dikawal dan diusut tuntas.
Jokowi meminta Kapolri untuk mengungkap kasus yang telah terjadi 8 tahun lalu secara transparan. Sebelumnya, pengacara Keluarga Vina Hotman Paris meminta Presiden Jokowi dan Menkopolhukam turun tangan mengatasi polemik pembunuhan Vina Cirebon.
Kontributor: Sudirman
(mhd)
Follow Berita Okezone di Google News
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Follow