Polisi menyebut ledakan di Kelurahan Guntur, Setiabudi, Jakarta Selatan bukan berasal dari septic tank. Berdasarkan keterangan saksi, ledakan tersebut berasal dari galian untuk pondasi rumah.
Kejadian bermula saat korban selesai istirahat, ia kembali menggali pondasi. Saat menggali tersebut, korban menemukan benda aneh dalam galiannya yang kemudian dipukul sehingga menimbulkan ledakan.
(mhd)
Follow Berita Okezone di Google News
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Follow