Jembatan Ampera, Kota Palembang Minggu (3/9) pagi diselimuti kabut asap. Hal itu dikarenakan maraknya kebakaran hutan dan lahan. Kondisi kabut asap tersebut dikeluhkan masyarakat. Karena ketebalan asap mulai mengganggu salurah pernapasan. Masyarakat mengaku sangat resah atas tebalnya kabut asap ini
Kontributor: Erwin Setiawan
Produser: Akira Aulia W
(fru)
Follow Berita Okezone di Google News
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Follow