Ini Modus Dukun Pengganda Uang yang Bunuh Korbannya

Kristadi, Jurnalis · Rabu 05 April 2023 17:00 WIB
Kapolda Jawa Tengah membeberkan modus dukun pengganda uang, Slamet Tohari  yang tidak masuk akal. Pelaku mengaku dapat menggandakan uang Rp50 juta milik korbannya menjadi Rp6 milyar.
 
Selanjutnya para korban akan diberikan minuman yang telah dicampur racun jenis potasium. Jika para korban kuat meminum minuman tersebut, maka uang yang disetorkan akan berhasil digandakan.
 
Kontributor: Kristadi 
Produser: Kristo Suryokusumo

(rns)

Follow Berita Okezone di Google News

Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari

Bagikan Artikel Ini

Berita Terkait

Cari Berita Lain Di Sini