Tanam Ganja di Pekarangan Rumah, Seorang Nelayan di Aceh Diringkus

Erdawati, Jurnalis · Senin 16 Januari 2023 15:43 WIB
Seorang nelayan berinisial ED (41) terpaksa berurusan dengan Satresnarkoba Polres Aceh. ED diringkus karena kedapatan menanam 20 batang ganja di pekarangan rumahnya, Senin (16/1). ED merupakan warga Desa Pante Pirak, Manggeng, Aceh. 
 
Kepada petugas, pelaku mengaku menananm ganja untuk diperjual-belikan. Kini pelaku telah ditahan di sel tahanan Mapolres Aceh Barat Daya. 

(fru)

Follow Berita Okezone di Google News

Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari

Bagikan Artikel Ini

Berita Terkait

Cari Berita Lain Di Sini