Isi Bensin di Kios Eceran Sepeda Motor Warga Mojokerto Terbakar

Rabu 11 Januari 2023 09:00 WIB
Sepeda motor milik Ruli, warga Mojosari, Mojokerto terbakar usai mengisi bensin eceran di sebuah kios, Selasa (10/1). Sejumlah warga berusaha memadamkan api dengan air, namun api tidak juga padam. 
 
Akhirnya berinisiatif memadaman api dengan 1 timba pasir.  Akibat kejadian ini sebagian badan kendaraan beserta mesinnya terbakar. 
 
Kontributor: Sholahudin

(fru)

Follow Berita Okezone di Google News

Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari

Bagikan Artikel Ini

Berita Terkait

Cari Berita Lain Di Sini