Presiden Jokowi Pantau Terowongan Gajah di Bawah Jalan Tol Pekanbaru-Dumai

Raka Dwi Novianto, Jurnalis · Kamis 05 Januari 2023 19:30 WIB
 
Presiden Joko Widodo (Jokowi) meminta pembangunan infrastruktur di Tanah Air tetap memperhatikan kelestarian lingkungan dan menjamin keberlangsungan hidup satwa liar. Hal itu disampaikannya usai melihat perlintasan gajah di KM 12 ruas tol Pekanbaru-Dumai, Kamis (5/1/2023)
 
Pembangunan jalan tol diharapkan tidak mengganggu perlintasan gajah Sumatra

(fru)

Follow Berita Okezone di Google News

Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari

Bagikan Artikel Ini

Berita Terkait

Cari Berita Lain Di Sini