Dua sindikat pelaku curanmor bersenjata api yang kerap beraksi di wilayah Bandar Lampung berhasil ditangkap polisi.
Dari tangan pelaku polisi menyita senjata api rakitan beserta amunisinya, kunci letter T dan 2 motor curian yang digunakan untuk beraksi.
Kontributor: Andres Afandi
(rns)
Follow Berita Okezone di Google News
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Follow