RM, pria bernama asli Kim Namjoon sekaligus leader dari boy group BTS ini berhasil memukau lewat video klip 'Still Life'. Video klip berlatar di dalam kereta api ini menyajikan adegan yang simpel dan menarik.
Â
Tidak sendiri, RM menggandeng Anderson Paak dalam lagu 'Still Life' dari album 'Indigo' ini. Sayangnya, Anderson Paak tidak muncul dalam video klip.
(fru)