Kapolri Jenderal Listyo Sigit Prabowo mengatakan Polri sudah mengeluarkan Perpol Nomor 10 Tahun 2022 tentang Pengamanan Olahraga agar pengamanan pertandingan olahraga maksimal, termasuk pertandingan sepakbola.
Aturan ini akan mendukung kompetisi Sepak Bola Liga 1 yang kembali diizinkan bergulir oleh pemerintah. Dalam perpol tersebut ada beberapa perbaikan, baik terhadap sistem evaluasi, sistem perizinannya, kemudian metode dan kesiapan dari rangkaian pengamanan mulai dari sebelum, pada saat pelaksanaan kegiatan dan pascakegiatan.
(fru)
Follow Berita Okezone di Google News
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Follow