Banjir Tapanuli Tengah Setinggi 1 Meter, Ratusan Rumah Terendam

Minggu 13 November 2022 14:30 WIB

Rumah warga Desa Sigambo - Gambo, Tapanuli Tengah, terendam banjir hingga ketinggian sekitar 1 meter. Sekitar 256 KK dan ratusan rumah warga warga terdampak banjir bandang ini. Kerugian ditaksir mencapai ratusan juta rupiah.

Reporter : Sukriadi

(ard)

Follow Berita Okezone di Google News

Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari

Bagikan Artikel Ini

Berita Terkait

Cari Berita Lain Di Sini