Momen Kedatangan Keluarga Brigadir J di Bandara Soekarno-Hatta

Hasnugara, Jurnalis · Selasa 25 Oktober 2022 18:31 WIB

Keluarga Brigadir J tiba di Bandara Soekarno-Hatta, Tangerang, Banten Senin (25/10/2022). Kedatangan rombongan keluarga karena dipanggil untuk menjadi saksi dipersidangan terdakwa Bharada Richard Eliezer di PN Jaksel, Selasa (25/10/2022). Jaksa Penuntut Umum (JPU) akan menghadirkan 12 saksi dimana 11 saksi diterbangkan langsung dari Jambi ke Jakarta.

(fru)

Follow Berita Okezone di Google News

Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari

Bagikan Artikel Ini

Berita Terkait

Cari Berita Lain Di Sini