Videonya Bocor, PM Finlandia yang Cantik Terciduk dalam Pesta Liar

Kamis 18 Agustus 2022 15:43 WIB
Perdana Menteri (PM) Finlandia Sanna Marin menuai kecaman publik. Pemicunya video pesta liarnya bocor di media sosial
 
PM cantik dan termuda di dunia itu terlihat bergoyang dengan teman perempuannya. PM Marin (36) sebelumnya dikritik karena menghabiskan banyak waktu untuk pergi ke festival dan kelab malam
 
Beberapa tokoh masyarakat Finlandia juga terlihat dalam video yang kemudian viral itu
 
Reporter : Muhaimin

(fru)

Follow Berita Okezone di Google News

Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari

Bagikan Artikel Ini

Berita Terkait

Cari Berita Lain Di Sini