Niat berwisata, bus pengangkut rombongan siswa di Kabupaten Malang, Jawa Timur, mengalami kecelakaan. Meski bus dalam kondisi terguling, beruntung tidak ada korban jiwa dalam kecelakan tunggal ini.
Puluhan siswa dan 2 orang guru di dalamnya selamat. Kecelakaan terjadi diduga akibat sopir tidak mampu menguasai kemudi saat bus menanjak tajam dan curam.
Tags: BusWisata, SIswa Terguling
Kontributor: Saif Hajarani
(fru)
Follow Berita Okezone di Google News
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Follow