Pabrik tahu di Desa Bunut Seberang, Asahan, Sumut meledak, Selasa (2/8/2022). Seluruh bangunan pabrik hancur setelah mesin uap yang digunakan meledak. Ledakan itu juga membuat beberapa rumah di dekat pabrik rusak parah.
Ledakan menimbulkan suara keras hingga membuat warga panik. Beberapa pekerja pabrik disebut terluka akibat kejadian itu. Polisi yang datang ke TKP masih melakukan pemeriksaan.
Kontributor : Ulil Amri
(fru)
Follow Berita Okezone di Google News
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Follow