Demi Minyak Goreng, Ibu-Ibu di Lebak Rela Mandi Hujan

Iskandar Nasution, Jurnalis · Selasa 31 Mei 2022 17:33 WIB
Ratusan ibu di Lebak, Banten, rela antre minyak goreng curah, di tengah guyuran hujan deras. Minyak goreng curah dijual sesuai dengan harga eceran tertinggi pemerintah, yakni Rp14.000 per liter.
 
Warga berharap, pemerintah turun tangan mengatasi tingginya harga minyak goreng saat ini. Sehingga harga minyak goreng bisa terjangkau dan tak membebani ekonomi warga.
 
Kontributor: Iskandar Nasution

(fru)

Follow Berita Okezone di Google News

Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari

Bagikan Artikel Ini

Berita Terkait

Cari Berita Lain Di Sini