Pemudik yang tiba di Terminal Kalideres Jakbar meningkat 100 persen, Minggu (8/5/2022). Pemudik yang baru tiba dari berbagai daerah diminta tetap menjaga Prokes.
Hingga saat ini sebanyak 187 armada bus sudah masuk Terminal Kalideres. Tercatat 2.980 orang dari luar kota sudah tiba di Jakarta melalui terminal itu.
Reporter : Kevi Laras
(fru)
Follow Berita Okezone di Google News
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Follow