Gelombang Arus Balik di Terminal Kalideres Terus Meningkat

Minggu 08 Mei 2022 12:14 WIB
Hari ini, Minggu (8/5/2022) Terminal Kalideres ramai  pemudik dari luar kota. Pemudik yang tiba  diprediksikan, akan bertambah banyak setiap harinya. Data dari Posko di Terminal Kalideres, H+1 jumlah penumpang hanya 367 orang. 
 
Pada H+2 jumlah penumpang bertambah menjadi 506 orang. Pada H+3 jumlah penumpang tembus 1.221 orang dan H+4 2.514 orang. Jumlah penumpang arus balik diperkirakan akan mencapai puncaknya malam ini. 
 
 
Reporter : Kevi Laras

(fru)

Follow Berita Okezone di Google News

Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari

Bagikan Artikel Ini

Berita Terkait

Cari Berita Lain Di Sini