Pekan ke-2 PPKM Darurat, Lonjakan Kasus Covid-19 di DKI Jakarta Belum Terbendung

Selasa 13 Juli 2021 16:42 WIB
Memasuki pekan ke dua pemberlakuan pembatasan kegiatan masyarakat berskala darurat, jumlah penyebaran Covid-19 di Ibukota belum terbendung.
 
Pemprov DKI Jakarta mengaku kewalahan akibat keterisian ruang ICU sudah mencapai 95 persen, dan 92 persen keterisian tempat tidur rumah sakit. Penyekatan jalan dan pemberlakuan STRP belum efektif.
 
Kontributor : Rani Sanjaya 

(ard)

Follow Berita Okezone di Google News

Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari

Bagikan Artikel Ini

Berita Terkait

Cari Berita Lain Di Sini