Baru-baru ini dunia maya kembali dihebohkan dengan aksi emak-emak. Jika biasanya emak-emak identik dengan kegiatannya sebagai seorang ibu rumah tangga, kali ini emak-emak di Bali, melakukan aksi touring dengan motor gede. Aksi ini viral di media sosial.
(fru)
Follow Berita Okezone di Google News
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Follow