Takut Covid-19, Warga Ancol Tolak Demo Buruh FSPMI

Kamis 27 Mei 2021 18:15 WIB
Warga RW 01 Ancol Barat menolak demo buruh di depan Gudang Indomaret, Kamis (27/5). Warga khawatir penyebaran virus Covid-19 di tengah kerumunan. 150 personil gabungan disiapkan untuk mengawal unjuk rasa. Sebelumnya, puluhan pendemo dari FSPMI menuntut rekan mereka Anwar Bessy dibebaskan 
 
Liputan : Yohannes Tobing
 

(ard)

Follow Berita Okezone di Google News

Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari

Bagikan Artikel Ini

Berita Terkait

Cari Berita Lain Di Sini