Tausiyah: Masuk Surga Melalui Pintu Berbakti kepada Orangtua

Senin 10 Mei 2021 04:07 WIB
Tausiyah bersama Ustadz: Asep Lili Muhtadin S.H membahas tentang Keutamaan Berbakti kepada Orangtua. Kita sebagai anak wajib patuh wajib patuh terhadap perintah orangtua. Kalau kita berbakti kepada orangtua Insya Allah akan mendapatkan ridha Allah. 
 
Ketika kita berjalan tujuannya untuk berkunjung  ke rumah orangtua, maka setiap satu langkah akan diganti oleh Allah dengan seratus kebaikan dan Allah menghapus dari satu langkah itu kesalahan-kesalahan yang kita perbuat. Ketika kita duduk bersimpu di antara kedua orangtua kita maka akan mendapat sinar yang menolong kita menuju surga. 
 

(ard)

Follow Berita Okezone di Google News

Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari

Bagikan Artikel Ini

Berita Terkait

Cari Berita Lain Di Sini