Nikmatnya Mi Kocok Aceh Tamiang

Said Ilham, Jurnalis · Jum'at 30 April 2021 21:21 WIB
Mi menjadi andalan pilihan menu berbuka puasa. Salah satu andalan mie yang menjadi favorit warga Medan Sumatera Utara dalam berbuka puasa adalah mie kocok Aceh Tamiang. Mi ini mempunyai ciri kuah yang khas dari mie lainnya. 
 
Reporter: Said Ilham

(fru)

Follow Berita Okezone di Google News

Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari

Bagikan Artikel Ini

Berita Terkait

Cari Berita Lain Di Sini