Warga korban banjir bandang di Adonara, NTT harus melewati jalan berlumpur. Mereka rela menempuh medan berlumpur demi mendapatkan bahan bakar minyak tanah.
Tiba di lokasi, warga kecewa lantaran harga minyak tanah menjadi Rp 10 ribu/liter. Mereka pun terpaksa pulang dengan tangan hampa.
Hingga Kamis (8/4/2021), jalur transportasi di Adonara, NTT masih lumpuh. Proses pemulihan pascabencana terkendala sejumlah alat berat yang baru beroperasi
Kontributor: Joni Nura
(fru)
Follow Berita Okezone di Google News
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Follow