Guru Berdesakan Takut Tidak Kedapatan Vaksin Covid-19

Jum'at 19 Maret 2021 21:35 WIB
Ribuan tenaga pengajar atau guru, antusias mendapatkan vaksin. Namun sayangnya mereka abaikan protokol kesehatan.
 
Saling dorong, dan berdesakan serta gemuruh teriakan terdengar di Gedung Gabungan Dinas, Polewali Mandar, Sulawesi Barat. 
 
Kontributor : Huzair Zainal

(fru)

Follow Berita Okezone di Google News

Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari

Bagikan Artikel Ini

Berita Terkait

Cari Berita Lain Di Sini