Petugas imigrasi masih memburu warga negara Rusia yang kabur
melarikan diri saat proses pemindahan dari kantor imigrasi
kelas I khusus Ngurah Rai, ke rumah detensi imigrasi, Rudenim,
Denpasar.
Diduga, WNA Rusia Andrei Kovalenka kabur bersama teman
wanitanya Ekaterina Trubkina.
Kontributor: Bagus Alit
(fru)
Follow Berita Okezone di Google News
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Follow