Seorang pria tewas usai duel maut di kebun kawasan Ogan Komering Ulu, Sumatera Selatan. Korban tepergok pelaku mencuri getah karet di kebun milik majikannya
Pelaku sempat menegur korban, namun korban menyerang dengan parang. Korban dan pelaku sempat berkelahi dengan senjata tajam
Pelaku menyerahkan diri ke polisi usai pulang ke rumahnya. Jenazah korban dibawa ke RSU Baturaja untuk diautopsi
Reporter: Widori Agustino
(fru)
Follow Berita Okezone di Google News
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Follow