Sandiaga Uno terkonfirmasi positif Covid-19. Kabar itu ia sampaikan setelah menerima hasil tes swab PCR, Senin (7/12). Sandiaga mengatakan dirinya dalam kondisi sehat dan tanpa gejala. Ia bersama sang istri tengah melakukan isolasi mandiri
(ard)
Follow Berita Okezone di Google News