Seorang ibu histeris dan mengamuk di depan Wakil Bupati Jeneponto Paris Yasir. Pedagang ini tak puas dengan pembagian kios oleh Pemkab Jeneponto.
Kios dibagikan sebagai ganti rugi kebakaran Pasar Turatea Karisa, Kamis (24/9)
Erni Daeng Ngai nyaris pingsan saat melancarkan protes. Dia kesal karena memiliki 14 kios, tapi hanya diganti rugi satu kios.
Pedagang Pasar Turatea Karisa yang kiosnya terbakar akan direlokasi. Lokasinya di Terminal Pasar Karisa, bersebelahan dengan pasar yang terbakar.
(fru)
Follow Berita Okezone di Google News
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Follow