Pernikahan empat kembar bersaudara di Kelurahan Panyula, Bone, Sulawesi Selatan, Selasa, 18 Agustus 2020 ramai jadi perbincangan. Mereka adalah Saiful, Sumilda, Supriadi dan Saskia.
Saiful berpasangan dengan Diah, Sumilda dengan Andi Syarifudin. Supriadi dengan Karmilasari dan Saskia berpasangan dengan Rahul.
Tak hanya warga sekitar, media sosial ikut heboh dengan unggahan foto-foto pernikahan pasangan ini. Keempat kakak beradik ini merupakan anak pasangan Muing dan Mesang. Bagaimana kisah di balik pernikahan massal ini? Yuk lihat videonya di sini.
(fru)
Follow Berita Okezone di Google News
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Follow