Sebanyak 17 atlet paralayang Indonesia mencetak rekor MURI. Mereka mengibarkan merah putih sepanjang 17 meter di ketinggian 2020 meter. Pengibaran bendera dilakukan di langit Lanud Atang Sanjaya, Bogor.
Kegiatan ini diprakarsai TROI Foundation dan Federasi Aero Sport Indonesia Paramotor. Aksi ini berpeluang memecahkan rekor dunia karena belum pernah dilakukan sebelumnya di negara manapun.
(fru)
Follow Berita Okezone di Google News