Sempat Tertinggal, AS Roma Mampu Menang Tipis atas Torino

Feri Usmawan, Jurnalis · Kamis 30 Juli 2020 12:19 WIB

AS Roma menang tipis 3-2 atas Torino, Kamis 30 Juli 2020 dini hari WIB. Sempat tertinggal oleh gol Berenguer pada menit 14, AS Roma berbalik unggul 3-1 lewat gol Edin Dzeko, Smalling, dan Koffi Djidji. Torino memperkecil ketinggalan menjadi 2-3 di menit 65 berkat gol Singo.

Bagaimana jalannya pertandingan? Simak video berikut ini!

 

(fru)

Follow Berita Okezone di Google News

Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari

Bagikan Artikel Ini

Berita Terkait

Cari Berita Lain Di Sini