Hari ini, Selasa, 16 Juni 2020, orangtua murid mulai mengantarkan anaknya mendaftar PPDB di SMPN 6 Temanggung, Jawa Tengah. Protokol kesehatan pencegahan Covid-19 dilakukan, salah satunya pengecekan suhu tubuh sebelum memasuki area sekolah. Seperti apa pelaksanaannya? Yuk, lihat video ini!
(fru)
Follow Berita Okezone di Google News