Saat Pesawat Tempur TNI AU Hancur Berkeping-keping Tabrak Rumah

Feri Usmawan, Jurnalis · Senin 15 Juni 2020 21:39 WIB
Pesawat tempur TNI AU jatuh di Kubang Jaya, Siak Hulu, Kabupaten Kampar, Riau, Senin (15/6) pagi. Pesawat menimpa dua rumah warga. Beruntung tak ada korban jiwa dalam kecelakaan ini. Pilot pesawat Lettu Apriyanto Ismail selamat. Sebelum pesawat jatuh, dia keluar lewat kursi pelontar. 
 
Yuk saksikan videonya di sini

(fru)

Follow Berita Okezone di Google News

Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari

Bagikan Artikel Ini

Berita Terkait

Cari Berita Lain Di Sini