Harga Kambing dan Sapi Naik Jelang Idul Adha

Rudy, Jurnalis · Selasa 21 Agustus 2018 09:24 WIB

Menjelang Hari Raya Idul Adha harga hewan kurban disejumlah tempat mengalami kenaikan. Harga kambing naik sekira satu juta hingga dua juta rupiah, sedangkan sapi lima juta hingga tujuh rupiah per ekornya.
 

(Rud)

Follow Berita Okezone di Google News

Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari

Bagikan Artikel Ini

Berita Terkait

Cari Berita Lain Di Sini