Gempa Lombok, Petugas Masih Melakukan Pendataan di Kawasan Rinjani

Minggu 29 Juli 2018 10:41 WIB

Balai Taman Nasional Gunung Rinjani menutup sementara jalur pendakian Gunung Rinjani karena terjadi longsor di atas pegunungan akibat gempa bumi 6,4 pada Skala Richter (SR), Minggu. Petugas juga masih melakukan pendataan berapa banyak pendaki yang ada di Gunung saat ini.
 

(adi)

Follow Berita Okezone di Google News

Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari

Bagikan Artikel Ini

Berita Terkait

Cari Berita Lain Di Sini