Gempa mengguncang wilayah Lombok Timur dan Lombok Utara, Nusa Tenggara Barat (NTB). Berdasarkan informasi dari BMKG gempa pertama kali mengguncang Lombok Timur dengan berkekuatan 6,4 skala Richter (SR) pada pukul 05.47 WIB.
(adi)
Follow Berita Okezone di Google News